Vocabulary tentang anggota tubuh - Pada artikel kali ini admin mau membagikan sedikit vocabulary mengenai anggota tubuh manusia dan tentunya beserta terjemahannya. belajar vocabulary / kosakata itu sangat penting. langsung saja berikut adalah beberapa vocabulary mengenai anggota tubuh yang telah admin sediakan.
Parts of The Body :
1. Forehead : Dahi
2. Eye : Mata
3. Eyebrows : Alis
4. Eyelash : Bulu Mata
5. Nose : Hidung
6. Moustache : Kumis
7. Temple : Pelipis
8. Cheek : Pipi
9. Lips : Bibir
10. Tooth : Gigi
11. Chin : Janggut
12. Beard : Jenggot
13. Ear : Telinga
14. Neck : Leher
15. Throat : Tenggorokan
16. Shoulder : Pundak
17. Hand : Tangan
18. Finger : Jari
19. Nail : Kuku
20. Thumb : Jempol
21. Arm : Lengan
22. Wrist : Pergelangan Tangan
23. Elbow : Siku
24. Bust : Dada (Untuk Perempuan)
25. Breast : Payudara
26. Chest : Dada (Untuk laki-laki)
27. Stomach : Perut
28. Hips : Pinggul
29. Waist : Pinggang
30. Bottom : Pantat
31. Leg : Kaki
32. Thigh : Paha
33. Knee : Lutut
34. Foot : Kaki
35. Heel : Tumit
36. Ankle : Pergelangan Kaki
37. Toes : Jari-jari kaki
38. Skin : Kulit
39. Side : Pinggang
40. Back : Punggung
41. Brain : Otak
42. Blood : Darah
43. Hearth : Hati
44. Intestine : Usus
45. Kidney : Ginjal
Itulah beberapa Vocabulary tentang anggota tubuh manusia semoga bisa bermanfaat. jangan lupa follow email kupas inggris agar tidak ketinggalan artikel setiap harinya.
0 komentar
click to leave a comment!